Senin, 04 Juni 2012

Kepulauan Seribu


Kepulauan Seribu bukan saja memiliki keindahan bawah air, sehingga menjadi salah satu tujuan wisata bahari terfavorit versi majalah National Geoghraphic 2009, akan tetapi memiliki potensi wisata sejarah.


Potensi wisata sejarah ini akan jauh lebih menarik bila Direktorat Perlindungan Bawah Air bersedia menyerahkan benda cagar budaya hasil pengangkatan dari situs bawah air. Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu perlu membuat museum sejarah di Kepulauan Seribu
Taman Nasional Kepulauan Seribu merupakan salah satu perwakilan kawasan pelestarian alam bahari di Indonesia yang terletak kurang lebih 45 km sebelah Utara Jakarta. Lihat liburan pulau dan paket pulau.


Taman Laut Kepulauan Seribu ini mempunyai nilai konservasi yang tinggi karena keanekaragaman jenis dan ekosistemnya yang unik dan khas. Hal ini membuat masyarakat ingin menikmati liburan pulau seribu dan menikmati tempat wisata keluarga.
Kondisi sumber daya alam di Pulau Seribu menyimpan potensi, terutama di sektor perikanan dan sektor pariwisata. Kegiatan wisata bahari telah dikembangkan di Kepulauan Seribu , seperti pemancingan, rekreasi laut dan pulau, sepeda air, diving ; selancar angin dan snorkeling. Hal ini membuat dinas pariwisata mengoptimalkan pengembangan wisata di Pulau Seribu, sehingga banyak wisatawan yang berkunjung ke Pulau Seribu .
http://needsofgirls.wordpress.com/2011/09/03/kepulauan-seribu/

2 komentar:

  1. hi... farhah kira2 budget buat 2/3 hari brp ya? untuk 1/2 orang please ya infonya 272D0D4C ooiya aku tinggal di cimahi (bandung)

    BalasHapus
  2. Hallo sahabat,
    Buat temen-temen yang mau kepulau seribu dengan rombongan dan mau harga murah silahkan kunjung, pulaukelapa.com
    thanks

    BalasHapus